Contoh Surat Undangan

42 sec read

Surat Undangan – Surat undangan bisa bersifat formal dan personal. Sebelumnya kita sudah berbagi sejumlah artikel contoh surat, yaitu contoh surat perpisahan, contoh surat pribadi dan contoh surat izin.
 
Salah satu surat undangan yang sering kita dapat adalah surat undangan untuk acara kekeluargaan atau surat undangan syukuran.
Buat anda yang sedang mencari contoh surat undangan untuk agenda tertentu, berikut contoh surat undangan untuk acara syukuran.

Kepada Yth,
Bpk/Ibu/Saudara (i)
di-
      Tempat
Hal    : Undangan Syukuran
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Salam sejahtera.. Puji syukur kehadirat Allah SWT. yang telah memberikan kita segenap rahmat dan kesehatan, semoga kita senantiasa menjadi hamba-Nya yang bertaqwa.
Atas nama keluaga besar Bpk. Suhendra SAS, kami bermaksud untuk mengundang Bpk/Ibu/Saudara (i) pada :
Hari : Senin
Tanggal  : 12 Maret 2013
Tempat : Kediaman Bpk. Suhendra SAS. (Jln. Bla.. No. 14 RT/RW/001 )
Acara : Syukuran
Merupakan sebuah kehormatan bagi kami jika Bpk/Ibu/Saudara (i) berkenan untuk hadir pada acara tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kehadirannya kami ucapkan banyak terima kasih.
Wssalamu’alaikum Wr. Wb.
Surakarta, 10 Maret 2013
Ttd,
Suhendra SAS. Sekeluarga
Baca contoh surat lainnya :
  Contoh Surat Permohonan Beasiswa

Demikian artikel contoh surat undangan, semoga berguna untuk sobat pembaca. 

Contoh Surat Resmi Sekolah

luki h.
1 min read

Contoh Surat Permohonan Sumbangan Pembangunan Masjid

Pembangunan masjid dapat dilakukan dengan dana dari berbagai sumber, salah satunya dari sumbangan warga setempat. Ternyata ke Korea Itu Sangat Murah Nginap di Hotel...
luki h.
56 sec read

7 Contoh Surat Cinta Untuk Orang yang Disukai

Mengutarakan isi hati atau cinta lewat surat dewasa ini memang sudah terdengar usang, namun bukan berarti kita tidak boleh lagi memilih cara ini. Ternyata...
luki h.
4 min read

Leave a Reply